CITRA PEREMPUAN DALAM KUMPULAN PUISI MILK AND HONEY (Image of Women in Milk and Honey Poetry)

Adella Rizkia, Dadan Rusmana, Resti Nurfaidah, Rini Widiastuti

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan dan mengidentifikasi citra perempuan pada kumpulan puisi Milk and Honey karya Rupi Kaur. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif dengan menggunakan kritik sastra feminisme. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan teknik simak catat. Sedangkan tahapan penelitian data dilakukan dengan menggunakan teknik analisis data. Citra perempuan diklasifikasikan menjadi tiga aspek, yaitu fisik, psikis, dan sosial. Hasil penelitian dan pembahasan menunjukkan bahwa citra perempuan tidak hanya memberikan gambaran mengenai tingkah laku, mental, dan sosial perempuan, tetapi juga memperlihatkan gambaran mengenai berbagai permasalahan yang dihadapi perempuan di dalam masyarakat patriarki.

 

The purpose of this study was to describe and identify the image of women in the collection of poetry Milk and Honey by Rupi Kaur. The research method used is a qualitative method using feminist literary criticism. The data collection technique was carried out using the note-taking technique. While the data research stages are carried out using data analysis techniques. The image of women is classified into three aspects, namely physical, psychological, and social. The results of the research and discussion show that the image of women not only provides an overview of women's behavior, mental and social, but also shows an overview of the various problems faced by women in a patriarchal society.


Keywords


Milk and Honey; Rupi Kaur; citra perempuan

Full Text:

PDF

References


Budianta, Melani, Ida Sunari Husen, Manneke Budiman, Ibnu Wahyudi. (2002). Membaca Sastra. Magelang: Indonesiatera.

Kaur, Rupi. (2015). Milk and Honey. Kansas City: Andrews McMeel Publishing.

Khajuria, R., & Patel, V. (2016). Political Feminism in India An Analysis of Actors, Debates and Strategies. 42. http://library.fes.de/pdf-files/bueros/indien/12706.pdf

Sugihastuti. (2000). Wanita Di Mata Wanita: Perspektif Sajak-Sajak Toeti Heraty. Bandung: Penerbit Nuansa.

Sugihastuti, Suharto. (2000). Kritik Sastra Feminisme. Celebehan Timur UH III. Yogyakarta. Penerbit: Pustaka Pelajar

Sugihastuti, Suharto. (2010).Kritik Sastra Feminisme. Celebehan Timur UH III. Yogyakarta. Penerbit: Pustaka Pelajar.

Sugiyono. (2010). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta

Sugono, D. (2003). Buku Praktis Bahasa Indonesia (Edisi Pertama). Jakarta: Pusat Bahasa, Departemen Pendidikan Nasional.

Waluyo, H. J. (1995). Teori dan Apresiasi Puisi (Edisi Ketiga). Surakarta: Penerbit Erlangga

Arifin, A. W. (2018). Problem Kejiwaan Setadewa Terhadap Nasionalisme Dalam Novel Burung-Burung Manyar Karya Y.B. Mangunwijaya. Sirok Bastra, 3(2). https://doi.org/10.37671/sb.v3i2.66

Bahasa, J. K., Tahun, B. A., Robby, K. K., Isnendes, R., & Suherman, A. (2021). Citra Perempuan dalam Roman Pendek Pileuleuyan Karya Yus Rusamsi. Lokabasa, 12(1), 60–72. https://doi.org/10.17509/jlb.v12i1.34148

Juanda, J., & Azis, A. (2018). Penyingkapan Citra Perempuan Cerpen Media Indonesia: Kajian Feminisme. LINGUA: Journal of Language, Literature and Teaching, 15(2), 71. https://doi.org/10.30957/lingua.v15i2.478

Suprayitno, Edy. (2018). Representasi Nilai Moral dalam Cerita Rakyat Golan Mirah di Desa Nambang Rejo Kecamatan Sukarejo Kabupaten Ponorogo. JPK: Jurnal Pancasila dan Kewarganegaraan, 3(1), 30–41.

Purwahida, R. (2018). Citra fisik, Psikis, dan Sosial Tokoh Utama Perempuan dalam Novel Hujan dan Teduh karya Wulan Dewatra. Diglosia: Jurnal Pendidikan, Kebahasaan, Dan …, 2(2), 33–43. http://jurnal.unma.ac.id/index.php/dl/article/view/1527

Resen, putu titah kawitri. (2012). Dowry Murder : Kekerasan Simbolik Terhadap Perempuan Di India. Sociology, 6(2).

Tedjo, A. K., Ramadhan, M. D., Dirgantara, M. D., & Arief, R. (2021). Tantangan Budaya dalam Mewujudkan Kesetaraan Gender di India dan Solusinya. 1, 142–157.

Winarti. (2020). Objektifikasi Perempuan dalam Cerpen Lipstik Karya Seno Gumira Ajidarma. Buana Gender, 5(1), 65–75.

Fadli, Rizal. (2020). “Ini Trauma yang Dialami Korban Kekerasan Seksual,” dalam https://www.halodoc.com/artikel/ini-trauma-yang-dialami-korban-kekerasan-seksual, diakses 20 Oktober pukul 14:23 WIB

Febriana, Kartika Ika. (2018). “Objektifikasi Perempuan dan Pengaruhnya Terhadap Kesehatan Mental,” dalam https://kolom.tempo.co/read/1136290/objektifikasi-perempuan-dan-pengaruhnya-terhadap-kesehatan-mental, diakses 17 Oktober pukul 21:25 WIB.

Jain, Atisha. (2017). “A poet and rabel: How Insta-sensation Rupi Kaur forced her way to global fame,” dalam https://www.hindustantimes.com/brunch/a-poet-and-a-rebel-how-insta-sensation-rupi-kaur-forced-her-way-into-the-global-bestseller-lists/story-DCbkk7EBMxrSjdoFsxQmDM.html, diakses 14 September pukul 22:08 WIB.

Kassam, Ashifa. 2016. “Rupi Kaur: “There was no market for poetry about trauma, abuse and healing,” dalam https://www.theguardian.com/books/2016/aug/26/rupi-kaur-poetry-canada-instagram-banned-photo, diakses 14 September 2021 pukul 20:23 WIB.

Lestari, Reni. (2019). “Jangan Mendidik Anak dengan Keras, Ini Dampaknya,” dalam https://lifestyle.bisnis.com/read/20190723/236/1127694/jangan-mendidik-anak-dengan-keras-ini-dampaknya, diakses 20 Oktober puku

“Macam-Macam Gangguan Jiwa yang Umum Terjadi,” dalam https://www.alodokter.com/macam-macam-gangguan-jiwa-yang-umum-terjadi, diakses 20 Oktober pukul 13:42 WIB

Merriam-Webster. (n.d.). “Femme fatale,” dalam https://www.merriam-webster.com/dictionary/femme%20fatale, diakses 14 September 2021 pukul 21:05 WIB.

“Representation of gender,” dalam https://www.bbc.co.uk/bitesize/guides/zq6qsg8/revision/2, diakses 14 September 2021 pukul 21:32 WIB.

“Rupi Kaur achieves another bestseller milestone,” dalam https://www.andrewsmcmeel.com/rupi-kaur-achieves-another-bestseller-milestone/, diakses 14 September pukul 23:11 WIB.

“Rupi Kaur Biography, Age, Birthday, Boyfriend, Net Worth, Family, Facts, Height, Wiki, Trivia, Books,” dalam https://birthdaywiki.com/rupi-kaur, diakses 14 September pukul 21:45 WIB.

Simmons, Andy. (2016). “Explainer: what does the ‘male gaze’ mean, and what about a female gaze?,” dalam https://theconversation.com/explainer-what-does-the-male-gaze-mean-and-what-about-a-female-gaze-52486, diakses 16 Oktober 2021 pukul 12:32 WIB

Spencer, Erin. (2017). “Rupi Kaur: The Poet Every Women Needs to Read,” dalam https://www.huffpost.com/entry/the-poet-every-woman-needs-to-read_b_6193740, diakses 16 Oktober 2021 pukul 11:03 WIB.

Talitha, Tasya. (2021). “Waspada Trust Issue! Pahami Gejala, Penyebab, & Cara Mengatasinya,” dalam https://www.gramedia.com/best-seller/trust-issue/, diakses 20 Oktober pukul 13:22 WIB

“What does #GirlPower mean to you?,” dalam https://www.thebrandingman.co.uk/think-differently-blog/what-does-girl-power-mean-to-you, diakses 14 September 2021 pukul 21:16 WIB




DOI: https://doi.org/10.37671/sb.v9i2.303

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Sirok Bastra

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

 
 
______________________________________________________________________________________________________________________________________________
 
Publisher and Copyright @Kantor Bahasa Kepulauan Bangka Belitung
Kompleks Perkantoran dan Permukiman Terpadu Pemerintah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung 
Jalan Pulau Bangka, Airitam, Pangkalpinang 
Telepon: 0717-438455; Faksimile: (0717) 9103317 
Pos-el: sirokbastra@kemdikbud.go.id